Patroli dan Komsos Rutinitas Babinsa Diwilayah Teritorial

    Patroli dan Komsos Rutinitas Babinsa Diwilayah Teritorial

    SURABAYA - Anggota Koramil 0831/03 Gubeng Patroli dan komsos dengan warga masyarakat diwilayah Kecamatan Gubeng. Sabtu (03/09/22)

    Patroli dan komsos diwilayah guna terciptanya hubungan tali silahturahmi antara Babinsa dan warga masyarakat diwilayah.  Babinsa Sertu Giarto mengatakan, patroli dan komsos wilayah bentuk tanggung jawab seorang Bintara Pembina Desa (Babinsa) terhadap warga binaan, " ujarnya. 

    Dengan patroli dan komsos seorang Babinsa mengetahui segala permasalahan yang ada di wilayah, sebagai bentuk cegah dini, Babinsa harus paham dan mengerti wilayahnya sebagai bentuk pertanggung jawabpan, " tandasnya.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Kel. Rangkah Pemantauan Harga Minyak...

    Artikel Berikutnya

    Prajurit Yonkapa 2 Marinir, Gelar Latihan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pergerakan Masyarakat saat Libur Nataru Diprediksi Capai 110 Juta Orang, Polri Siapkan Strategi Lalu Lintas
    Satgas Yonzipur 8/SMG Berhasil Amankan Ratusan Botol Miras Ilegal di Perbatasan RI-Malaysia
    Kemenangan Tim Voli Persit KCK Cabang Seatap PD V/Brawijaya Warnai Penutupan Voli Hari Ibu Ke-96
    Kapusbintal TNI: Peningkatan Ekonomi Mustahik Melalui UMKM
    Babinsa Pantau Kampung Nelayan, Tegaskan Pentingnya Kewaspadaan Melaut

    Ikuti Kami